Situs Kampung KB dan Pendidikan Indonesia

Selamat datang di situs Kampung KB "Tumbuh Jaya" Desa Tumbuh Mulia Kecamatan Suralaga Lombok Timur NTB. Situs ini berisi 8 pokja Kampung KB seperti Pokja Pendidikan, Keagamaan, Sosial dan Budaya, Ekonomi, Kesehatan Refreduksi, Lingkungan, Perlindungan dan Kasih Sayang. Selain itu juga, berisi tentang administrasi pendidikan seperti Ruang Guru, Materi K13, Aplikasi K13, Program Kerja, Soal Ujian, Artikel Islam, Hiburan dan Katagori yang meliputi pertanian, peternakan dan perikanan. Semoga situs ini bermanfaat dalam meningkatkan kualitas hidup keluarga dan masyarakat menuju Indonesia sejahtera.

Download IPDIP Akreditasi Tingkat SMP/MTs Tahun 2021/2022.


Selamat datang, salam akreditasi bagi Sekolah atau Madrasah yang belum akrediatsi pada tahun ini oleh BAN. 

Pada kesempatan ini, kami berbagi Download IPDIP Akreditasi Tingkat SMP/MTs Tahun 2021/2022 sebagai referensi akreditas supaya mendapatkan nilai yang sangat memuaskan dalam memajukan pendidikan di Indonesia.

Instrumen Akreditasi Sekolah dan Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung (IPDIP) ini merupakan salah satu perangkat atau instrumen penting yang harus diisi terlebih dahulu dalam pelaksanaan akreditasi sekolah dan madrasah untuk semua jenjang pendidikan, mulai dari SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA, SMK/MAK.

Pengisian format IPDIP tersebut berbeda untuk setiap jenjang pendidikan masing-masing. Jadi, antara SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA, SMK/MAK memiliki format isian IPDIP masing-masing.

Meskipun formatnya sedikit berbeda, namun pada prinsipnya berisikan tentang rangkuman data yang terkait dengan pelaksanaan 8 standar nasional pendidikan di sekolah/madrasah.

Kedelapan standar tersebut meliputi standar isi, standar proses, standar kompetensi lulusan, standar pendidik dan kependidikan, standar sarana dan prasana, standar pengelolaan, standar pembiayan dan standar penilaian.

Semua standar tersebut, harus diisi sesuai dengan tingkat sekolah masing-masing supaya sekolah/madrasah kita bisa memperoleh hasil akreditasi yang sangat memuaskan.

Berikut ini Instrumen Akreditasi Sekolah dan Instrumen Pengumpulan Data dan Informasi Pendukung (IPDIP);
IPDIP Akreditasi Tingkat SMP/MTs Terbaru: Download

NEW INFO Selain berbagi lewat blog atau website, kami juga berbagi lewat channel youtube "DUNIA PENDIDIKAN". Oleh karena itu, mari kita dukung channel ini dengan cara like, subscribe, comment dan share.

Pada kesempatan ini juga, kami berbagi gambaran daftar isi Perangkat Buku Kerja Guru 1, 2, 3 dan 4 pelajaran agama dan umum tingkat pendidikan sebagai persiapan dalam menghadapi semester genap tahun pelajaran 2020/2021.
A. BUKU KERJA GURU 1
  1. Cover
  2. Halaman Pengesahan
  3. SKL, KI dan KD
  4. Silabus
  5. RPP
  6. KKM
B. BUKU KERJA GURU 2
  1. Cover
  2. Halaman Pengesahan
  3. Kode Etik Guru
  4. Ikrar Guru
  5. Tata Tertib Guru
  6. Pembiasaan Guru
  7. Kalender Pendidikan
  8. Analisis Alokasi Waktu
  9. Program Tahunan
  10. Program Semester
  11. Jurnal Agenda Guru
C. BUKU KERJA GURU 3
  1. Cover
  2. Halaman Pengesahan
  3. Daftar Hadir Siswa
  4. Daftar Nilai Siswa
  5. Penilaian Sikap Spritual dan Sosial
  6. Analisis Hasil Penilaian
  7. Program Remidial dan Pengayaan
  8. Daftar Buku Pegangan Guru dan Siswa
  9. Jadwal Mengajar Guru
  10. Daya Serap Siswa
  11. Kumpulan Kisi-Kisi Soal
  12. Kumpulan Soal
  13. Analisis Butir Soal
  14. Perbaikan Soal
D. BUKU KERJA GURU 4
  1. Cover
  2. Halaman Pengesahan
  3. Daftar Evaluasi Diri Kerja Guru
  4. Program Tindak Lanjut Kerja Guru
Berminat? Click via WhatsApp 081997666360. 

Demikian, semoga bermanfaat dalam dunia pendidikan.
Share:

No comments:

Post a Comment

Jangan nyepam ya!

Hari/Tanggal

ALIH BAHASA

Daftar Isi