Situs Kampung KB dan Pendidikan Indonesia

Selamat datang di situs Kampung KB "Tumbuh Jaya" Desa Tumbuh Mulia Kecamatan Suralaga Lombok Timur NTB. Situs ini berisi 8 pokja Kampung KB seperti Pokja Pendidikan, Keagamaan, Sosial dan Budaya, Ekonomi, Kesehatan Refreduksi, Lingkungan, Perlindungan dan Kasih Sayang. Selain itu juga, berisi tentang administrasi pendidikan seperti Ruang Guru, Materi K13, Aplikasi K13, Program Kerja, Soal Ujian, Artikel Islam, Hiburan dan Katagori yang meliputi pertanian, peternakan dan perikanan. Semoga situs ini bermanfaat dalam meningkatkan kualitas hidup keluarga dan masyarakat menuju Indonesia sejahtera.
  • Arsip Kampung KB Tumbuh Jaya

    Photo Bersama Pengurus Kampung KB Tumbuh Jaya

  • Lomba Kampung BK

    Dokumentasi penyerahan hadiah juara 1 lomba Kampung KB sekabupaten Lombok Timur di Joben Desa Pesanggarahan kecamatan Montong Gading (Sabtu, 22 Juni 2019).

  • Dokumentasi penyerahan hadiah juara 1 lomba Kampung KB sekabupaten Lombok Timur di Joben Desa Pesanggarahan kecamatan Montong Gading (Sabtu, 22 Juni 2019).

Soal Simulasi UNBK Bahasa Inggris Tingkat MTs/SMP TP. 2019/2020.


Selamat datang para pejuang UNBK 2020, semoga sehat selalu dalam persiapan simulasi nanti. Ingat...kurangi main game, perbanyak belajar !

Dalam menghadapi simulasi UNBK nanti, admin berbagi Prediksi Soal Simulasi UNBK Bahasa Inggris Tingkat MTs/SMP Tahun Pelajaran 2019/2020.

Soal ini dilengkapi jawaban lengkap dengan pembahasannya. Tujuannya sebagai persiapan dan latihan dalam menjawab soal bahasa Inggris supaya terbiasa dengan berbagai soal yang akan diujikan nantinya. 

Berikut Soal Simulasi UNBK Bahasa Inggris Tingkat MTs/SMP TP. 2019/2020.

Read the following text to answer question number 1 to 3.

A house is a place where we can find peace and happiness. I believe in it. I always feel happy and safe at home.

My house is small. It is located in the middle of a small town. It is two a storey house. My parent's bedroom is downstairs but my bedroom is upstairs. I like my bedroom very much. The view of the town from my bedroom is great.

In front of my house, there is a big playground for small children to play. It is always crowded in the afternoon- Parents bring their children to play there. From the window of my bedroom, I like to see the children playing. They are running around, swinging, sliding, and shouting to each other. Some children even do something that makes me laugh. They are so cute and their actions are funny sometimes.

In the evening, it is quite. Nobody was playing in the playground. It is the time for me to do my homework and study my lesson. I love my house very much.

1. What is the text about?
     A. A house
     B. Two story house
     C. A peace and lovely house
     D. The writer's lovely house

2. The writer watches the children playing from ....
     A. Downstairs
     B. Her bedroom
     C. The playground
     D. Her parent's bedroom

3. The writer can't study in the afternoon because ....
     A. Her bedroom is upstairs
     B. The house Is always crowded
     C. Her house is in the middle of the town
     D. The children are playing in the playground

Lihat...Pembahasan Prediksi Soal UNBK 

Arrange the following words into a correct sentence!
The river
1
stroke
2
a ferry
3
when
4
its deck
5
was crossing
6
a thunderstorm
7

4. The correct arrangement is ....
     A. 3 – 6 – 1 – 4 – 7 – 2 – 5
     B. 3 – 2 – 5 – 4 – 7 – 6 – 1
     C. 3 – 2 – 7 – 4 – 1 – 6 – 5
     D. 3 – 6 – 5 – 1 – 4 – 7 – 2

Arrange the following words into a correct sentence!

But
1
for
2
didn't
3
a long time
4
come
5
we
6
the bus
7
waited
8


Lihat...Pembahasan Prediksi Soal UNBK 

5. The correct arrangement is ....
     A. 6 – 8 – 2 – 4 – 1 – 3 – 5 – 7
     B. 6 – 5 – 2 – 4 – 1 – 3 – 8 – 7
     C. 7 – 5 – 2 – 4 – 6 – 1 – 3 – 8
     D. 6 – 8 – 2 – 4 – 1 – 7 – 3 – 5

Read the following text to answer questions number 6 to 9.
Ostrich is a large flightless bird native to Africa. It is distinctive in its appearance with a long neck and legs. It has the ability to run at maximum speed of about 70 km/h, the top land speed of any bird. The Ostrich is the largest living species of bird and lays the largest egg of any hying bird. The diet of the Ostrich mainly consist of plant, though it also eats insects. It lives in nomadic groups which consist of five to fifty birds. When threatened, the Ostrich will either hide itself by lying flat against the ground or run away. Moreover, it can attack the enemy with a kick from its Powerful legs.

Ostriches become sexually mature when they are 2 to 4 years old. Females mature about six months earlier than males. The mating begins in March or April and ends before September.
6. What is the text about?
     A. The Ostrich
     B. The African bird
     C. The nomadic bird
     D. The largest bird in the world

7. What does Ostrich do when its threatened?
     A. Runs away
     B. Eats insects
     C. Attacks its enemy
     D. Lives in nomadic group

8. What is the main idea of the second paragraph?
     A. Ostrich is a large flightless bird native to Africa
     B. The Ostrich is the largest living species of bird
     C. Mature Ostrich mates in March to September
     D. The female Ostrich mature about six months earlier than males

9. "It lives in nomadic groups..." The underlined word is closest in meaning ....
     A. Laying the largest egg
     B. Eating plants for living
     C. Living in a certain place
     D. Wandering from place to place

Read the following text to answer question number 10 to 12.
Jasmine  or Yassamine is a Persian word which means a gift from God. It is a kind of plants. It is one group of shrubs and vines family. It contains around 200 species native to tropical warm temperate regions of Europe, Asia, and Africa. ... (10) ... 200 species, only one species comes from Europe. The plant grow all year round and lose their leaves In autumn.

The flowers are 2.5 cm in diameter. they are white or yellow. They ... (11) ... grow in clusters. Each cluster can consist of at least three flowers ... (I2) ... they also can be solitary. Each flower has about four to nine petals. They are usually very fragrant.
10.
     A. To
     B. From
     C. Under
     D. Above

11.
     A. Rarely
     B. Never
     C. Seldom
     D. Usually

12.
     A. Therefore
     B. Although
     C. Moreover
     D. Because

Lihat...Pembahasan Prediksi Soal UNBK 

Read the following text to answer questions number 13 to 16.
Ant is an insect. There are more than 12.000 species of ants all over the world. An ant is tiny insect but it can lift 20 boles Its own body weight.

There are three kinds of ants in a colony, the queen, the female workers don't have wings. The queen is the only ant that can lay eggs. The male ants' job Is to male with future queen ants and they do not live long afterward. Once the queen grows to adulthood, she spends the rest of her life laying eggs. A colony may have a queen or many queens depend on the species.

Ant colony has soldiers that protect the queen, defend the colony, gather food, and attack the enemy colonies. If they are able to defeat their enemy, they will take away their eggs. When these eggs hatch, the next ants will become slaves.
13. Which ant lays eggs?
     A. The male
     B. The queen
     C. The soldier
     D. The female worker

14. What is the main idea of paragraph two?
     A. The queen is only ant that can lay eggs
     B. There are three kinds of ants in a colony
     C. The queen and the males have wings
     D. Ants live in three colonies

15. “An ant is a tiny insect but It can lift ...” (paragraph 2) The underlined word is closest in meaning to ....
     A. Useful
     B. Small
     C. Strong
     D. Big

16. How do the soldier ants treat defeated enemy?
     A. They will take away their eggs
     B. They mate the future queen ants
     C. They ask them to leave the colony
     D. They attacked the enemy soldier till dead

Lihat...Pembahasan Prediksi Soal UNBK 

Read the following text to answer questions number 17 to 20.
Crispy Hash Brown Recipe

Ingredients:
3 tbsp olive oil, canola oil or grape seed oil
1 lb russel backing potatoes, peeled and grated, salt and pepper.

Method:
1. Heat 3 tbsp of oil in a large frying pan on medium heat.
2. Squeeze out as much moisture as you can from the grated potatoes. It's easier to do this with potatoes ricer. If you don't have it, you can use paper towel to squeeze it.
3. Add the grated potatoes on the hot frying pan, spread them out along the bottom of the pan. Sprinkle some salt and pepper on the potatoes. If they have been fried to golden brown, they are ready for a flip. Continue to cook until they are golden brown on the bottom. Put them on the serving plate. Serve for 4 people.
17. What should we do first to make crispy hash brown?
     A. Peel and grate the fried potatoes
     B. Heat the oil in the frying pan
     C. Squeeze the grated potatoes
     D. Sprinkle some salt and pepper

18. How many portions can we serve based on the recipe above?
     A. Three
     B. Four
     C. Five
     D. Six

19. "Squeeze out as much moisture as you can ..." (step 2) The word "moisture" is closest in meaning to . . ..
     A. Water
     B. Lotion
     C. Splash
     D. Remain

20. "If you don't have it, .. ." (step 2) What does the underlined word refer to?
     A. Frying pan
     B. Paper towel
     C. Potatoes ricer
     D. Serving plate

Read the following text to answer question number 21.
FRAGILE! HANDLE WITH CARE
21. The notice above means that we must ....
     A. Be careful because it is a dangerous thing
     B. Keep the thing closed as it is inflammable
     C. Be happy to have the thing because it is valuable
     D. Handle the thing carefully because it is breakable

Read the following text to answer questions number 22 and 23.
Dear willy,

Congratulations!
Wishing you luck and success in all that You do. Your new job is something to celebrate. You are someone to congratulate.

From Cathy
22. From the text we know that Willy is ....
     A. Successful In finishing the job
     B. Lucky for choosing a good job
     C. Successful in having a new job
     D. Hardly to share the job

23. Your new job is something to celebrate? The underlined word is closest in meaning to ....
     A. Tribute
     B. Rejoice
     C. Dedicate
     D. Publicize

Read the following text to answer questions number 24 to 26.
Once, a lion, a fox, a jackal and a wolf went hunting together. They looked for their prey and killed a deer. After they discussed their death prey, the lion asked to divide the deer into four equal shares. Then, the other three animals skinned and cut it into four.

Just when each animal was about to take his portion, the lion stopped them. “Wait” roared the lion. “Since I am a member of this hunting party, the first quarter would be mine. Then, as I am also the king of beasts, I am to receive the second share. Since I am known for my courage and strength, I am to receive the third share. As for the fourth share, if you wish to argue with me about its ownership, let’s begin, and we will see who will get it”.

The wolf got angry but the lion was ready. So, he raised his mighty paw and struck the wolf on the head. The wolf’s skull was cracked and he died at the same moment. The jackal ran, once he saw the tragedy. He thought of a bad fate that may happened to him.

“Hump”, grumbled the fox as he walked away with his tail between his legs, but he spoke in a low grow. “You wanted to share all the hard work but keep all the meat to yourself’.
24. The wolf was angry because ....
     A. The jackal ran at once after he saw the tragedy
     B. The lion wanted all of the meat for himself
     C. The lion divided the deer into four equal
     D. The fox walked away from the team

25. What is the reason that the second share will be for the lion, too?
     A. He is the king of the animals
     B. He is the bravest of the animals
     C. He is the strongest of the beasts
     D. He is the first member of the hunting party

26. What can we learn from the story?
     A. Do not believe in a greedy and mean leader
     B. Follow your leader if you want to succeed
     C. Lion always become king of all animals
     D. All animals are afraid of the lion

Read the following text to answer questions number 27 to 29.
Aldo left his favourite restaurant at 11 o'clock. It was a warn evening and he decided to walk along the beach. Suddenly, three masked boy aged about eighteen came up to ... (27) ... and asked for the time. When Aldo looked down at his watch, one of the boys hit him and Aldo fell to the ground. Another boy took Aldo's wallet and ran away. Aldo was ... (28) ..., but managed to shout for help. Luckily, they were caught. They ... (29) ... the wallet back.
27.
     A. Him
     B. Her
     C. You
     D. Me

28.
     A. Strong
     B. Glad
     C. Weak
     D. Calm

29.
     A. Sold
     B. Bought
     C. Returned
     D. Borrowed

Read the following text to answer questions number 30 to 32.
I’ve got a painful experience that I went through last semester. I joined the cross country. We were running this race competing against several I other schools. The entire race was long and dreadful. It took place in the desert so it was really hot and humid. We ran up and down the hills.

It was getting awful after 10 minutes of the race. People who ran in front of me made me breathe the dust they created. It wasn’t so bad until my throat started to hurt. It was very painful. I had a hard time to catch my breath and I sweat a lot. I really hated it.

In the end I managed to finish the race. I felt really good after that. I felt fully alive again. That race was a horrible experience. That is the reason why I quitted the team a week later.
30. What does the second paragraph tell us about?
     A. A cross country race
     B. An awful place in the mountain
     C. A good feeling after completing the race
     D. Painful incidents during the cross country

31. From the text, we know that ….
     A. The writer quitted and never made it to the finish line
     B. Although he had a painful throat, the writer could finish the race
     C. The race was a competition between students in the writer’s school
     D. The race route was so mountainous that the weather was cool and windy

32. Why was the writer’s throat painful?
     A. He sweat a lot
     B. He couldn’t breathe
     C. It was really hot and humid
     D. People in front of him created dust

Read the following text to answer questions number 33 and 34.
Dear all colleagues,
Danny Moulder
Warmly invites you in a monthly regular meeting
Tuesday, June 2, 2015
7.30 - 9.30 p.m.
Room 909, second floor

Let us know if someone wants to lead the group in a discussion of a specific topic of their choice.
Bring your news. Bring your solutions.
33. When will the meeting take place?
     A. June 2, 2015
     B. In the morning
     C. 7.30 - 9.30 p.m
     D. In the second week

34. From the text above, we know that the meeting is held ....
     A. Every month
     B. Every Tuesday
     C. In the second week
     D. On the second of the month

Read the following text to answer questions number 35 and 36.
Flight Timetable from Bali to Jakarta May 30 th, 2015

35. Which gate is for flying with Batik Air?
     A. A1
     B. A2
     C. B4
     D. C3

36. “Flight Timetable from Bali ...” The underlined word is closest in meaning to ....
     A. Schedule
     B. Route
     C. Event
     D. Chart

Read the following text to answer questions number 37 and 38.
Robi,

I’ve just received a phone call from Andi. He said, Dini’s mother is hospitalized now. She got an accident two days ago. Her left arm and her left leg were broken. We will visit her at the hospital after school. Will you join us? Please inform us as soon as possible.

Asti
37. Who got a phone call from her friend?
     A. Andi
     B. Dini
     C. Robi
     D. Asti

38. “I’ve just received a phone call ...“ The underlined word is closest in meaning to ....
     A. Got
     B. Made
     C. Rejected
     D. Listened

Read the following text to answer questions number 39 and 40.
SINGGAH HOTEL

Location
Singgah hotel is located in the middle of the city Makassar. It is 30 minutes from the Hasanuddin International Airport. It is close to the city commercial, entertainment and shopping areas. As you step on our doors, our staffare ready to serve you.                

Services
-  We offer confidential business and secretarial service to meet the professional needs of travelers from 9 a.m. to 6 p.m.
-  24 hours room service.
-  Daily housekeeping and laundry/dry cleaning.
-  Beauty Salon, Drug Store and Souvenir Shop.

Recreation
We offer a wide range of health and recreation facilities such as fitness equipment, sauna, outdoor swimming pool, Highway Music Lounge and Putting Green Golf. The Fitness Center is open for membership with membership package available to cater the needs of individual or groups.

Rooms
122 renovated rooms (renovation in 2001) inclusive of 1 presidential suite, 5 executive suites and 1i6 deluxe rooms.
39. Starting at 9 a.m. until 6 p.m. the hotel ....
     A. Provide confidential business service for travelers
     B. Gives free membership for travelers for professionally needs
     C. Serves travelers to the international airport
     D. Performs entertainments

40. Fitness equipment are provided for the guests ....
     A. To spend relaxation
     B. To help for businesses
     C. To do the exercises
     D. To enjoy music

Read the following text to answer questions number 41 to 43.
Last week, my school had a study tour to Saung Angklung Mang Udjo in Bandung. We started our journey very early in the morning. There are six buses to take our groups. We stopped in the rest area before went directly toward Bandung.

When we arrived at Saung Angklung Mang Udjo, we were welcome by hot Sundanese drinks known as Bandrek It was very unique. After that, we went around the gallery that sells the Sundanese handicrafts. We then walked to the hall, it was a rounded stage. Everybody sat anxiously.

The Angklung shows soon began with a performance of a large group of dancers and Angklung players. Then, the master of ceremony introduced herself and offered the audience a short course to play Angklung. She then taught the audience to play the Angklung, each rhythm. Soon after the audience knew the basic sound, we all played popular songs together. The master ceremony spoke in English too because there foreigners among the visitors. At the end of the show, we were asked to join the performing children to dance together.

We really enjoyed the performance of bamboo musical instruments combined with the wonderful dances and nice master of ceremony. We were all very cheerful and refreshed after the show.
41. What is the main idea of the first paragraph?
     A. The trip to Saung Angklung Mang Udjo started very early
     B. The audience was cheerful and refreshed after the show
     C. The master of ceremony taught the audience to play Angklung
     D. The visitors were asked to join the performing children to dance

42. What did the students do before the show?
     A. Playing popular songs on Angklung
     B. Making Sundanese hot drink Bandrek
     C. Learning how to do traditional dances
     D. Going around the gallery that sells Sundanese handicraft

43. Why did the master of ceremony speak in English?
     A. The audience was all foreigners
     B. To make the performance more attractive
     C. It would encourage the audience to join the performance
     D. There were foreigners among the audiences in the hall

Read the following text to answer questions number 44 to 46.
Announcement
Book Fair

So many good books to choose from!
When: May 3 and 4, 10 A.M. to 5 P.M.
Where: School cafeteria
Why: All money from the sale wilt be used to support the school orchestra. We are preparing to change the musical instruments with the new ones. Therefore many school events are held to collect the fund. The team will participate in the national contest 2016 next year at Jakarta Convention Centre.

SMP Anak Bangsa Students affair
44. The school orchestra needs a lot of money because ....
     A. They hold the Book Fair
     B. Many school events are held
     C. They have to pay to the contest
     D. They want to buy musical instruments

45. Where will the Book Fair be held?
     A. In a book store
     B. At a school cafeteria
     C. At Jakarta convention Centre
     D. At SMP Anak Bangsa's cafeteria

46. "... the team will participate ..." The underlined word is closest in meaning to ...
     A. Act
     B. Join
     C. Work
     D. Perform

Read the following text to answer questions number 47 and 48.
Palembang, April 21, 2015

Dear Paul,
How are you? It’s been long time since we’ve last met. Well, I just want to tell you that I have a new pocket camera. My uncle, Rudi, arrived from Singapore last month and bought it for me. It is a digital camera. I am very happy. Because of that, I have a new hobby, photography. I bring my camera everywhere and I take pictures of people or something that is interesting for me. Someday, I want to join national or even international photo contest. I’ve already had a number of photos collection by now.
Here, I give you some of my works. Give me your comment about my work. I would like to hear an honest opinion from you.
Well, I think that’s all from me, write to me soon, ok?

Regards,

Nadia
47. Nadia  asks Paul to give comment about her pictures because ….
     A. Paul is an honest friend
     B. She just finished her works
     C. She really needs to know the quality of her works
     D. She has taken the picture from an international competition

48. Based on the text we can conclude that ….
     A. Paul is an honest person
     B. Photography is a new hobby for Paul
     C. Nadia joined a photography contest
     D. Nadia didn’t like photography before she had the camera

Arrange the following sentences into a correct paragraph.
49. 1. After that, press the switch and the cooking process will start.
2. Third, add water into the pan and place it into the body.
3. First, wash the rice in a separate bowl.
4. Second. place the washed rice in the cooker pan.
5. Plug the cord into AC outlet. The light will turn on.
6. This is how cook with a rice cooker.
7. Finally the rice is ready to serve.
8. When the rice is done, the switch will POP UP.
The correct arrangement is ....
     A. 6 – 3 – 4 – 1 – 2 – 5 – 8 – 7
     B. 6 – 3 – 4 – 2 – 5 – 1 – 8 – 7
     C. 6 – 3 – 7 – 4 – 2 – 5 – 1 – 8
     D. 6 – 3 – 1 – 4 – 5 – 2 – 8 – 7

Arrange the following sentences into a correct paragraph.
50. 1. The place made me feel at home but I had to go home.
2. After that I went to Lamongan.
3. Then I went to Sidoarjo.
4. I visited the famous Jatim Park.
5. It had become famous for its mud.
6. Last summer, I got a fantastic holiday.
7. Next time, I would return to see more of them.
8. I went to the airport and I flew to Surabaya.
The correct arrangement is ....
     A. 6 – 8 – 3 – 5 – 2 – 4 – 1 – 7
     B. 8 – 6 – 3 – 4 – 5 – 1 – 7 – 2
     C. 3 – 8 – 6 – 5 – 2 – 7 – 1 – 4
     D. 3 – 6 – 8 – 4 – 5 – 2 – 7 – 1 


Demikian, semoga bermanfaat.
Share:

Materi Bahasa Inggris: Pengertian Simple Past Tense dan Contohnya.


Pada kesempatan ini kami berbagi Materi Bahasa Inggris: Pengertian Simple Past Tense dan Contohnya.

Pengertian Simple Past Tense

Simple past tense adalah kalimat tenses yang digunakan untuk menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau dan telah berakhir di masa lampau. Berbeda dengan past continous tense, yakni menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau, namun masih terjadi di masa sekarang.

Rumus Simple Past Tense
Untuk membentuk kalimat simple past tense, rumusnya adalah sebagai berikut:
S + Verb 2 + O
Dalam kalimat simple past tense, kata kerja / verb yang digunakan merupakan bentuk kata kerja  kedua. Terdapat 2 jenis kata kerja / Verb, yakni Regular Verb dan Irregular Verb. Untuk regular verb, tambahkan -ed / -d dibelakang setelah kata kerja bentuk pertama. 

Contoh:
  • Stay -> stayed (Tinggal)
  • Punch -> Punched (Memukul)
  • Play -> Played (Bermain)
  • Touch -> Touched (Menyentuh)
  • Write -> Writed (Menulis)

Untuk Irregular verb , termasuk didalamnya to be, bentuk kata kerja keduanya sangat berbeda. Sebagai contoh :
  • Awake -> Awoke (Terbangun)
  • Begin -> Began (Memulai)
  • Drink -> Drank (Minum)
  • Eat -> ate (Makan)
  • Run -> ran (Berlari)

Namun, ada sebagian Irregular verb yang memiliki bentuk kata kerja yang sama dengan bentuk kata kerja dasar. Sebagai contoh :
  • Put -> Put (Meletakkan)
  • Split -> Split (Membagi)
  • Spread -> Spread (Menyebarkan)
  • Set -> Set (Mengatur)
  • Cut -> Cut (Memotong)
Contoh Kalimat Simple Past Tense Affirmative
Berikut ini, Wall Street English berikan contoh kalimat simple past tense positif :

  1. Abdul went to Bali for holiday last Sunday (Minggu kemarin, Abdul pergi ke Bali untuk berlibur)
  2. She joined english club class at school yesterday. (Kemarin, dia bergabung kedalam klub bahasa Inggris di sekolah).
  3. Last Monday, Joni got an accident at the office (Senin lalu, Joni terkena musibah di kantor).
  4. Dani bought new laptops last night. (Dani membeli laptop baru kemarin malam)
  5. They watched “Dilan”, the newest movie at the cinema yesterday. (Kemarin, mereka menonton film “Dilan”, film terbaru di bioskop)
  6. Ade went to school by his new cars this morning. (Ade pergi ke sekolah menggunakan mobil barunya pagi ini)
  7. Dewi applied for manager position at Wall Street English company. (Dewi melamar pekerjaan sebagai posisi manager di perusahaan Wall Street English)
  8. Susilo Bambang Yudhoyono was the president of Indonesia. (Susilo Bambang Yudhoyono dulu merupakan presiden Republik Indonesia)
  9. I was born on Surabaya. (Dulu, saya lahir di Surabaya)
  10. My mother cooked grilled fish for my birthday party. (Ibuku dulu memasak ikan bakar untuk pesta ulang tahunku).
Contoh kalimat simple past tense negative
Untuk membentuk kalimat simple past tense negatif, rumusnya adalah sebagai berikut

S + did + not + Verb 1
atau
S + To Be (Was / Were) + not

Berikut ini adalah contoh kalimatnya :
  1. I did not sleep well last night, (Aku tidak bisa tidur dengan nyenyak, tadi malam).
  2. Rani did not come to the office yesterday. (Rani tidak datang ke kantor, kemarin)
  3. Adi did not win english debate competition last month. (Adi tidak memenangkan kompetisi debat berbahasa inggris bulan lalu)
  4. Arif was not the smartest students in the class. (Dulu, Arif bukan murid yang paling pintar di kelas)
  5. She did not complete her job. (Dia tidak menyelesaikan tugasnya)
  6. Many kids did not like horror movies. (Banyak anak-anak yang tidak menyukai film horror)
  7. Dodi did not eat the vegetables. (Dodi tidak makan sayuran)
  8. John did not buy a car. (John tidak membeli sebuah mobil)
  9. Thomas did not come to my party yesterday (Thomas tidak pergi ke pesta saya, kemarin).
  10. George did not go to the dentist because he was afraid. (George tidak pergi ke dokter gigi karena dia sangat takut)
Contoh Kalimat Simple Past Tense Interogative
Untuk membentuk kalimat simple past tense interogative, rumusnya adalah sebagai berikut

Did + S + Verb 1
atau
Was / Were + S

Berikut ini adalah contoh kalimat tanya simple past tense:
  1. Did you see my bag on the table ? (Apakah kamu melihat tas ku di atas meja ?)
  2. Did the student come to school ? (Apakah para murid datang ke sekolah ?)
  3. Did you sleep enough last night ? (Apakah kamu tidur dengan nyenyak kemarin malam ?)
  4. Did she deliver the pizza on time ? (Apakah dia mengantar pizza tepat waktu ?)
  5. Did they allow you to join their english club ? (Apakah mereka mengizinkan kamu bergabung ke dalam klub bahasa Inggris ?)
  6. Were you late to come to the office at 11 am yesterday ? (Apakah kamu datang terlambat ke kantor jam 11 kemarin ?)
  7. Was he so busy ? (Apakah dia sangat sibuk ?)
  8. Was the movie so fantastic ? tell me (Apakah filmnya sangat berkesan ? Ceritakan kepadaku)
  9. Did he clean your room yesterday ? (Apakah dia membersihkan ruanganmu kemarin ?)
  10. Was Dewi happy to work here ? (Apakah dewi senang bekerja disini ?)
Demikian, semoga bermanfaat.
Share:

Materi Bahasa Inggris: Pengertian Letter dan Contoh Soalnya.


Pada kesempatan ini kami berbagi Materi Bahasa Inggris: Pengertian Letter dan Contoh Soalnya.

A. Pengertian Surat (Letter)

Letter text adalah salah satu jenis text yang bertujuan menyampaikan pesan tertulis dari satu pihak ke pihak lain yang berisi informasi. 

Secara sederhana text ini lebih menonjol kepada komunikasi tertulis atau cetak yang ditujukan kepada seseorang atau organisasi dan biasanya dikirimkan melalui pos.

Fungsinya sebagai sarana pemberitahuan, permintaan, buah pikiran, dan gagasan.

B. Jenis Surat (Letter)

Jenis surat dibedakan menjadi tiga yaitu surat pribadi, surat resmi, dan surat dinas.

a. Surat Pribadi

surat pribadi adalah jenis surat yang berisi keperluan pribadi yang biasanya ditulis secara pribadi dan ditujukan kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang tidak baku. Surat pribadi tidak memiliki peraturan yang mengikat dan  Surat pribadi bisa ditulis menurut selera masing-masing penulis.

- Ciri-ciri Surat Pribadi:
  1. Tidak memiliki kop surat
  2. Tidak memiliki nomor surat
  3. Salam pembuka ataupun penutup sangat bervariasi dan 
  4. Lebih bersifat santai, non formal
  5. Penggunaan bahasa bebas (tidak baku) sesuai keinginan penulis
  6. Format surat bebas

b. Surat Resmi

Surat resmi adalah surat yang dibuat suatu instansi, organisasi atau lembaga perusahaan tertentu yang ditujukan kepada seseorang atau lembaga tertentu lainnya. Keberadaan instansi, lembaga, organisasi dan perusahaan tersebut disahkan secara hukum. Contoh surat resmi adalah surat dinas, surat niaga, dan surat sosial.

Ciri-ciri Surat Resmi: 
menggunakan kalimat yang efektif; sederhana, ringkas, jelas, sopan dan menarik.
  1. Mengguanakan bahasa baku sesuai ejaan yang disepurnakan (EYD) baik ejaan, kosakata, dan tata bahasa.
  2. Penyajiannya menggunakan bentuk full block, semi block atau indented block.
  3. Menggunakan kop surat.
  4. Tercantum nomor surat, lampiran, dan perihal.
  5. Biasanya menyertakan cap atau stempel.

c. Surat Dinas

Surat dinas adalah surat yang dikeluarkan oleh instansi tertentu. Dengan kata lain, surat dinas adalah surat yang digunakan sebagai alat komunikasi di dalam sebuah instansi atau pun antara instansi. Surat dinas juga disebut dengan surat resmi karena surat ini jelas dapat dipertanggungjawabkan keasliannya.
Ciri – ciri Surat Dinas:
1. Memiliki kepala atau Kop surat, yang merupakan nama, dan alamat instansi tertenti
2. Memiliki tanggal, dan nomor surat
3. Memiliki perihal, yaitu maksud dari surat tersebut dan lampiran
4. Memiliki cap instansi tertentu pada bagian tanda tangan
5. Menggunakan bahasa bakuBoleh memiliki tembusan

C. Contoh dan Latihan Surat (Letter)

Read the following text to answer questions number 1 to 3.

Dear Aunt Tia (Bibi Tia sayang)

Aunty, I have some good news for you. Last month I passed my final examination. A week ago I succeeded to join in a senior high school English competition. Last night my parents promised to send me to a famous English course in my town. They also promised me if my scores in English are good, they'll send me to a foreign university. Great, isn't it? I'll work hard. I want to be a great pediatrician like you, Aunty.

(Bibi, aku punya kabar baik untukmu. Bulan lalu saya lulus ujian akhir saya. Seminggu yang lalu saya berhasil mengikuti kompetisi bahasa Inggris sekolah menengah atas. Tadi malam orang tua saya berjanji untuk mengirim saya ke kursus bahasa Inggris yang terkenal di kota saya. Mereka juga berjanji kepada saya jika nilai saya dalam bahasa Inggris baik, mereka akan mengirim saya ke universitas asing. Bagus bukan? Saya akan bekerja keras. Aku ingin menjadi dokter anak hebat sepertimu, Bibi.)

Well, that's all for now. Looking forward to having your news. (Nah, itu saja untuk saat ini. Menantikan kabar Anda).

Love
Debby  

1. What is the purpose of the text?
     A. To inform some good news
     B. To describe the writer's school
     C. To retell the writer's experience
     D. To entertain the reader with a joke

2. What did Debby's parents promise her? (Apa yang dijanjikan orang tua Debby padanya?)
     A. To make her a pediatrician (seorang dokter anak)
     B. To send her to an English course
     C. To send her to a senior high school
     D. To make her pass the final examination(lulus ujian akhir)

3. How does Debby feel?
     A. Glad (Senang)
     B. Scared (Takut)
     C. Anxious (Cemas)
     D. Thoughtful (Bijaksana)

Demikian Materi Bahasa Inggris: Pengertian Letter dan Contoh Soalnya, semoga bermanfaat.
Share:

Rangkuman Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018.


Pada kesempatan ini kami berbagi Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018.

Pendidikan Pancasila dan Kewargenegaraan PPKn bertujuan membentuk peserta didik menjadi manusia yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air. Dalam konteks nilai dan moral Pancasila, kesadaran konstitusi UUD 1945, nilai dan semangat Bhinneka Tunggal Ika, serta komitmen NKRI.

Pembelajaran PPKn dalam kurikulum 2013 difokuskan pada pencapaian tiga tingkat kompetensi yaitu pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Di mana pembelajarannya berbasis aktivitas dikaitkan dengan sejumlah tema kewarganegaraan bertujuan mendorong peserta didik menjadi warga Negara yang baik.

Kompetensi yang disajikan tidak terbatas pada kajian pengetahuan dan keterampilan, tetapi lebih menekankan kepada pembentukan sikap dan tindakan nyata. Sebagai muara akhir adalah terbentuknya sikap cinta dan bangga sebagai bangsa Indonesia.

Berikut Pembahasan Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018:


Materi Pendidikan Pancasila dan Kewargenegaraan PPKn kelas 7 kurikulum 2013 revisi 2018 terdiri atas 6 bab.

Bab 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara

A. Perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara

Untuk menarik simpati bangsa Indonesia agar bersedia membantu Jepang dalam menghadapi sekutu, maka Jepang akan memberi kemerdekaan kepada bangsa Indonesia.

Untuk memenuhi janjinya, Jepang membentuk Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan BPUPKI dibentuk oleh Jepang pada tanggal 1 Maret 1945.

BPUPKI disahkan pada tangga 29 April 1945 dengan ketua BPUPKI adalah dr. K.R.T Radjiman Wedyodiningrat. Sedangkan wakil ketuanya Ichibangase Yosio (Jepang) dan R.P Soeroso.

Anggota BPUPKI berjumlah 62 orang yang terdiri atas tokoh-tokoh bangsa Indonesia dan 7 orang anggota perwakilan dari Jepang.

BPUPKI mengadakan dua kali sidang, pertama dilaksanakan tanggal 29 Mei sampai dengan 1 Juni 1945, membahas tentang dasar negara. Sidang kedua berlangsung tanggal 10 sampai dengan 17 Juli 1945 dengan membahas rancangan Undang-Undang Dasar.


B. Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara

Kekalahan Jepang dalam Perang Dunia II membuka kesempatan bagi bangsa Indonesia untuk mempersiapkan kemerdekaan atas dasar prakarsa sendiri.

Setelah menyelesaikan tugas BPUPKI dibubarkan, dan sebagai gantinya pada tanggal 7 Agustus 1945 Jepang mengumumkan pembentukan Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia.

Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia PPKI disebut juga dengan nama Dokuritsu Zyunbi Iinkai.

Sebelum BPUPKI melaksanakan tugas, pada tanggal 14 Agustus 1945 Jepang menyerah kepada sekutu. Momentum ini dimanfaatkan oleh para pemuda yang meminta agar segera dilakukan proklamasi kemerdekaan, yang terealisir pada 17 Agustus 1945.

Pada tanggal 18 Agustus 1945 PPKI melaksanakan sidang dan menghasilkan keputusan sebagai berikut:
  1. Menetapkan UUD 1945.
  2. Memilih Presiden dan Wakil Presiden, yaitu Ir. Soekarno dan Mohammad Hatta.
  3. Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat.

C. Semangat Pendiri Negara dalam Merumuskan dan Menetapkan Pancasila sebagai Dasar Negara

Pengertian semangat adalah tekad dan dorongan hati yang kuat untuk menggapai keinginan atau hasrat tertentu. Semangat kebangsaan disebut juga sebagai nasionasionalisme dan patriotisme.

Nasionalisme adalah suatu paham yang menganggap bahwa kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi harus diserahkan kepada negara kebangsaan (nation state).

Sedangkan patriotisme berarti semangat cinta tanah air atau sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala-galanya untuk mempertahankan bangsanya.


Bab 2 Norma dan Keadilan

A. Norma dalam Kehidupan Bermasyarakat

Norma adalah kaidah, aturan atau adat kebiasaan dan/atau hukum yang berlaku dalam masyarakat.

Pada hakekatnya norma merupakan kaidah hidup yang memengaruhi tingkah laku manusia dalam hidup bermasyarakat.

Juga dapat diartikan aturan atau ketentuan yang mengatur kehidupan warga masyarakat, dipakai sebagai panduan, tatanan, dan pengendali tingkah laku.

Dalamkehidupan bermasyarakat dikenal adanya berbagai macam norma yaitu norma kesusilaan, kesopanan, agama, dan norma hukum.


B. Arti Penting Norma dalam Mewujudkan Keadilan

Aturan dalam masyarakat memiliki arti penting bagi terciptanya keter-tiban dan keharmonisan masyarakat.

Fungsi aturan dalam masyarakat antara lain:
  1. Pedoman dalam bertingkah laku.
  2. Menjaga kerukunan anggota masyarakat.
  3. Sistem pengendalian sosial.
  4. Perilaku Sesuai Norma dalam Kehidupan sehari-hari

Norma kesusilaan, noma kesopanan, dan norma hukum akan selaras apabila pelaksanaannya dilandasi dengan nilai-nilai Ketuhanan Yang Maha Maha Esa.

Kehidupan dalam masyarakat tidak akan harmonis apabila masyarakat tidak mematuhi norma-norma yang berlaku. Oleh karena itu, maka norma dan aturan tersebut wajib ditaati oleh semua anggota masyarakat.


Bab 3 Perumusan dan Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

A. Perumusan dan Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

UUD atau konstitusi terbagi menjadi dua, yaitu konstitusi tertulis dan konstitusi tidak tertulis. Konstitusi tertulis adalah aturan-aturan pokok dasar negara, bangunan negara dan tata negara yang mengatur perikehidupan dalam persekutuan hukum negara.

Sedangkan konstitusi tidak tertulis disebut juga konvensi, yaitu kebiasaan ketatanegaraan yang sering timbul dalam sebuah Negara.

Ketika kemerdekaan Indonesia diproklamasi kan, belum memiliki Undang-Undang Dasar. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945 di tetapkan oleh PPKI pada hari Sabtu 18 Agustus 1945, sehari setelah Proklamasi.

PPKI telah melakukan beberapa perubahan rumusan pembukaan UUD naskah Piagam Jakarta dan rancangan batang tubuh UUD hasil sidang kedua BPUPKI.

Terdapat empat perubahan yang telah disepakati yaitu:
  1. Kata Mukaddimah diganti dengan kata Pembukaan.
  2. Sila pertama, yaitu Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syari’at Islam bagi pemeluk-pemeluknya” diganti dengan rumusan ”Ketuhanan yang Maha Esa”
  3. Perubahan pasal 6 UUD yang berbunyi ”Presiden ialah orang Indonesia asli yang beragama Islam” menjadi ”Presiden ialah orang Indonesia asli.”
  4. Pasal 28 UUD 1945 yang berbunyi ”Negara berdasar atas Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syari’at Islam bagi pemeluk-pemeluknya”. Diganti menjadi pasal 29 UUD 1945 yang berbunyi ”Negara berdasar atas Ketuhanan Ynag Maha Esa”


B. Arti Penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Di sekolah diatur dengan tata tertib sekolah, sedangkan kehidupan dalam berbangsa dan bernegara diatur dengan konstitusi atau Undang-Undang Dasar.

UUD 1945 berisi aturan dasar kehidupan bernegara di Indonesia. Kedudukannya sebagai hukum yang paling tinggi dan fundamental, karena merupakan sumber legitimasi peraturan perundang-undangan di bawahnya.

Kepatuhan warga negara terhadap UUD 1945 akan mengarahkan kita pada kehidupan berbangsa dan bernegara yang tertib dan teratur.


C. Peran Tokoh Perumus UUD 1945

Anggota BPUPKI merupakan tokoh bangsa Indonesia dan orang-orang yang terpilih serta tepat mewakili kelompok dan masyarakatnya pada waktu itu.

Terdapat dua paham utama yang dimiliki para pendiri negara dalam sidang BPUPKI, yaitu nasionalisme dan agama.

Pendiri negara yang didasarkan pemikiran nasionalisme menginginkan negara Indonesia yang akan dibentuk adalah negara nasionalis atau negara kebangsaan. Sedangkan golongan agama menginginkan Negara berdasarkan pada agama.

Berbagai perbedaan di antara anggota BPUPKI dapat diatasi dengan sikap dan perilaku pendiri negara yang mengutamakan kepentingan bangsa dan Negara.

Demikian Rangkuman Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018, semoga bermanfaat.
Share:

Rangkuman Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018.


Pada kesempatan ini kami berbagi Rangkuman Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018.

Pendidikan Pancasila dan Kewargenegaraan PPKn bertujuan membentuk peserta didik menjadi manusia yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air. Dalam konteks nilai dan moral Pancasila, kesadaran konstitusi UUD 1945, nilai dan semangat Bhinneka Tunggal Ika, serta komitmen NKRI.

Pembelajaran PPKn dalam kurikulum 2013 difokuskan pada pencapaian tiga tingkat kompetensi yaitu pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Di mana pembelajarannya berbasis aktivitas dikaitkan dengan sejumlah tema kewarganegaraan bertujuan mendorong peserta didik menjadi warga Negara yang baik.

Kompetensi yang disajikan tidak terbatas pada kajian pengetahuan dan keterampilan, tetapi lebih menekankan kepada pembentukan sikap dan tindakan nyata. Sebagai muara akhir adalah terbentuknya sikap cinta dan bangga sebagai bangsa Indonesia.

Berikut Pembahasan Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018:

Materi Pendidikan Pancasila dan Kewargenegaraan PPKn kelas 7 kurikulum 2013 revisi 2018 terdiri atas 6 bab.

Bab 1 Perumusan dan Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara

A. Perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara

Untuk menarik simpati bangsa Indonesia agar bersedia membantu Jepang dalam menghadapi sekutu, maka Jepang akan memberi kemerdekaan kepada bangsa Indonesia.

Untuk memenuhi janjinya, Jepang membentuk Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan BPUPKI dibentuk oleh Jepang pada tanggal 1 Maret 1945.

BPUPKI disahkan pada tangga 29 April 1945 dengan ketua BPUPKI adalah dr. K.R.T Radjiman Wedyodiningrat. Sedangkan wakil ketuanya Ichibangase Yosio (Jepang) dan R.P Soeroso.

Anggota BPUPKI berjumlah 62 orang yang terdiri atas tokoh-tokoh bangsa Indonesia dan 7 orang anggota perwakilan dari Jepang.

BPUPKI mengadakan dua kali sidang, pertama dilaksanakan tanggal 29 Mei sampai dengan 1 Juni 1945, membahas tentang dasar negara. Sidang kedua berlangsung tanggal 10 sampai dengan 17 Juli 1945 dengan membahas rancangan Undang-Undang Dasar.


B. Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara

Kekalahan Jepang dalam Perang Dunia II membuka kesempatan bagi bangsa Indonesia untuk mempersiapkan kemerdekaan atas dasar prakarsa sendiri.

Setelah menyelesaikan tugas BPUPKI dibubarkan, dan sebagai gantinya pada tanggal 7 Agustus 1945 Jepang mengumumkan pembentukan Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia.

Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia PPKI disebut juga dengan nama Dokuritsu Zyunbi Iinkai.

Sebelum BPUPKI melaksanakan tugas, pada tanggal 14 Agustus 1945 Jepang menyerah kepada sekutu. Momentum ini dimanfaatkan oleh para pemuda yang meminta agar segera dilakukan proklamasi kemerdekaan, yang terealisir pada 17 Agustus 1945.

Pada tanggal 18 Agustus 1945 PPKI melaksanakan sidang dan menghasilkan keputusan sebagai berikut:
  1. Menetapkan UUD 1945.
  2. Memilih Presiden dan Wakil Presiden, yaitu Ir. Soekarno dan Mohammad Hatta.
  3. Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat.


C. Semangat Pendiri Negara dalam Merumuskan dan Menetapkan Pancasila sebagai Dasar Negara

Pengertian semangat adalah tekad dan dorongan hati yang kuat untuk menggapai keinginan atau hasrat tertentu. Semangat kebangsaan disebut juga sebagai nasionasionalisme dan patriotisme.

Nasionalisme adalah suatu paham yang menganggap bahwa kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi harus diserahkan kepada negara kebangsaan (nation state).

Sedangkan patriotisme berarti semangat cinta tanah air atau sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala-galanya untuk mempertahankan bangsanya.


Bab 2 Norma dan Keadilan

A. Norma dalam Kehidupan Bermasyarakat

Norma adalah kaidah, aturan atau adat kebiasaan dan/atau hukum yang berlaku dalam masyarakat.

Pada hakekatnya norma merupakan kaidah hidup yang memengaruhi tingkah laku manusia dalam hidup bermasyarakat.

Juga dapat diartikan aturan atau ketentuan yang mengatur kehidupan warga masyarakat, dipakai sebagai panduan, tatanan, dan pengendali tingkah laku.

Dalamkehidupan bermasyarakat dikenal adanya berbagai macam norma yaitu norma kesusilaan, kesopanan, agama, dan norma hukum.


B. Arti Penting Norma dalam Mewujudkan Keadilan

Aturan dalam masyarakat memiliki arti penting bagi terciptanya keter-tiban dan keharmonisan masyarakat.

Fungsi aturan dalam masyarakat antara lain:
  1. Pedoman dalam bertingkah laku.
  2. Menjaga kerukunan anggota masyarakat.
  3. Sistem pengendalian sosial.
  4. Perilaku Sesuai Norma dalam Kehidupan sehari-hari

Norma kesusilaan, noma kesopanan, dan norma hukum akan selaras apabila pelaksanaannya dilandasi dengan nilai-nilai Ketuhanan Yang Maha Maha Esa.

Kehidupan dalam masyarakat tidak akan harmonis apabila masyarakat tidak mematuhi norma-norma yang berlaku. Oleh karena itu, maka norma dan aturan tersebut wajib ditaati oleh semua anggota masyarakat.


Bab 3 Perumusan dan Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

A. Perumusan dan Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945

UUD atau konstitusi terbagi menjadi dua, yaitu konstitusi tertulis dan konstitusi tidak tertulis. Konstitusi tertulis adalah aturan-aturan pokok dasar negara, bangunan negara dan tata negara yang mengatur perikehidupan dalam persekutuan hukum negara.

Sedangkan konstitusi tidak tertulis disebut juga konvensi, yaitu kebiasaan ketatanegaraan yang sering timbul dalam sebuah Negara.

Ketika kemerdekaan Indonesia diproklamasi kan, belum memiliki Undang-Undang Dasar. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945 di tetapkan oleh PPKI pada hari Sabtu 18 Agustus 1945, sehari setelah Proklamasi.

PPKI telah melakukan beberapa perubahan rumusan pembukaan UUD naskah Piagam Jakarta dan rancangan batang tubuh UUD hasil sidang kedua BPUPKI.

Terdapat empat perubahan yang telah disepakati yaitu:
  1. Kata Mukaddimah diganti dengan kata Pembukaan.
  2. Sila pertama, yaitu Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syari’at Islam bagi pemeluk-pemeluknya” diganti dengan rumusan ”Ketuhanan yang Maha Esa”
  3. Perubahan pasal 6 UUD yang berbunyi ”Presiden ialah orang Indonesia asli yang beragama Islam” menjadi ”Presiden ialah orang Indonesia asli.”
  4. Pasal 28 UUD 1945 yang berbunyi ”Negara berdasar atas Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syari’at Islam bagi pemeluk-pemeluknya”. Diganti menjadi pasal 29 UUD 1945 yang berbunyi ”Negara berdasar atas Ketuhanan Ynag Maha Esa”


B. Arti Penting UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bagi Bangsa dan Negara Indonesia

Di sekolah diatur dengan tata tertib sekolah, sedangkan kehidupan dalam berbangsa dan bernegara diatur dengan konstitusi atau Undang-Undang Dasar.

UUD 1945 berisi aturan dasar kehidupan bernegara di Indonesia. Kedudukannya sebagai hukum yang paling tinggi dan fundamental, karena merupakan sumber legitimasi peraturan perundang-undangan di bawahnya.

Kepatuhan warga negara terhadap UUD 1945 akan mengarahkan kita pada kehidupan berbangsa dan bernegara yang tertib dan teratur.


C. Peran Tokoh Perumus UUD 1945

Anggota BPUPKI merupakan tokoh bangsa Indonesia dan orang-orang yang terpilih serta tepat mewakili kelompok dan masyarakatnya pada waktu itu.

Terdapat dua paham utama yang dimiliki para pendiri negara dalam sidang BPUPKI, yaitu nasionalisme dan agama.

Pendiri negara yang didasarkan pemikiran nasionalisme menginginkan negara Indonesia yang akan dibentuk adalah negara nasionalis atau negara kebangsaan. Sedangkan golongan agama menginginkan Negara berdasarkan pada agama.

Berbagai perbedaan di antara anggota BPUPKI dapat diatasi dengan sikap dan perilaku pendiri negara yang mengutamakan kepentingan bangsa dan Negara.


Demikian Rangkuman Materi PPKn Kelas 7 Semester 1 Tingkat SMP/MTs Kurikulum 2013 Revisi 2018, semoga bermanfaat.
Share:

Hari/Tanggal

ALIH BAHASA

Daftar Isi